Salah satu wujud pelayanan Kepolisian adalah melaksanakan Pelayanan Prima yang cepat dan transparansi. Demikian pula yang dilaksanakan oleh anggota Sat Intelkam Polres Kutai Timur melaksanakan pelayanan terhadap masyarakat yang membuat SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian).
Dalam rangka memberikan pelayanan prima kepada masyarakat yang membuat SKCK, anggota Sat Intelkam memberikan pelayanan dengan 5 S (senyum, Salam, Sapa, Sopan dan Santun), dan petugas menambah waktu pelayanan di banding hari kerja biasanya.

Tinggalkan Balasan